-->

Cara Mendatangkan Ribuan Pengunjung ke Blog Kita || Cara Buat Artikel Seo Mesin Pencari

Cara Mendatangkan Ribuan Pengunjung ke BlogKita || Cara Buat Artikel Seo Mesin Pencari ||  Mendatangkan pengunjung ke blog saya pikir itu adalah perkara mudah – mudah susah, banyak cara yang telah dilakukan oleh para pelaku blogger dan website untuk mendapatkan pengunjung, namun ada yang berhasil ada juga yang tidak.

Menulis artikel yang disukai oleh mesin pencari dan pengunjung saya pikir itu adalah salah satu trik utama agar blog kita di banjiri pengunjung setiap harinya, disamping kita harus konsisten dalam menulis dan mengupdate artikel setiap harinya.

Cara Mendatangkan Ribuan Pengunjung ke Blog Kita || Cara Buat Artikel Seo Mesin Pencari
Panduaneka

Berikut ini adalah beberapa cara agar blog kita dibanjiri pengunjung setelah kita membuat artikel dan menpostingnya !!!

Pertama sekali kita harus membuat Artikel yang sifatnya Bertahan Lama agar kontennya kita dapat diakses dimanapun oleh siapapun dan sampai kapanpun, jadi artikel yang kita buat tidak akan basi dan dapatkan digunakan oleh lintas generasi.
Artikel yang bertahan lama biasanya terdiri dari artikel yang bersifat tutorial, kesehatan, dan lain sebagainya.

kedua lakukan Optimasi Postingan || optimasi postingan saya pikir teman- teman blogger sudah mengetahui cara dan strategi melakukannnya namun saya juga menyarankan agar setiap postingan harus dilakukan optimasi agar artikel tersebut lebih jinak dan akrab dengan mesin pencari seperti halnya google, bing , yahoo, yandek dan lain sebagainya.

Cara optimasinya adalah dengan mensubmit artikel ke webmaster masing masing mesin pencari kemudian lakukan verifikasi bila perlu submit artikel masing masing ke fetch google agar artikel tersebut cepat terindek.

Ketiga Share Artikel ke Media Sosial ||merupakan salah satu strategi dalam promosi blog kita untuk mendatangkan pengunjung blog , lakukanlah hal ini setelah anda membuat artikel baru agar postingan kita tersebut banyak orang yang melihat dan secara otomatis akan meningkatkan pengunjung blog kita.

Karena seperti yang kita ketahui media social merupakan salah satu traffic pengunjung blog terbesar didunia dan memiliki rating dan pengguna yang sangat luar biasa, jadi jangan disia- sia kan untuk terus melakukan share artikel ke media social tersebut.

Keempat buatlah internal link yang sesuai judul blog kita || membuat Internal link didalam artikel postingan kita adalah wajib hukumnya karena dengan adanya internal link tersebut secara otomatis akan meningkatkan pengunjung blog kita melalui rujukan internal link tersebut.

Dengan adanya Internal link yang linear / sesuai niche dengan blog artikel tersebut akan membawa link aktif blog kita dari rujukan blog lain yang sesuai dengan niche blog/ bangun internal yang sesuai dan berhubungan dengan artikel yang dibahas.

Demikianlah informasi Cara Mendatangkan RibuanPengunjung ke Blog Kita || Cara Buat Artikel Seo Mesin Pencari dengan cara yang sangat mudah walaupun kita jarang melakukan update artikel terbaru lainnya.

#Artikel Seo Blog # Cara Menulis Artikel Seo # Cara Mendatangkan Pengunjung Blog # Optimasi Blog #

Related Posts

0 Response to "Cara Mendatangkan Ribuan Pengunjung ke Blog Kita || Cara Buat Artikel Seo Mesin Pencari"

Post a Comment